Lapas Ambarawa lakukan Rapat Internal

    Lapas Ambarawa lakukan Rapat Internal
    Lapas Ambarawa lakukan Rapat Internal

    AMBARAWA - Lapas Ambarawa melakukan rapat internal yang dipimpin langsung oleh Kalapas Ambarawa untuk melakukan evaluasi kinerja yang diikuti oleh seluruh Pejabat Struktural di Aula Lapas Ambarawa, Selasa (31/01/2023). 

    Kalapas Ambarawa Agus Heryanto menyampaikan pada kesempatan ini rapat internal melakukan beberapa evaluasi terhadap kinerja masing-masing seksi dan membahas tindak lanjuti program pembangunan zona integritas yang telah dicanangkan beberapa hari yang lalu baik di tingkat kantor wilayah maupun Lapas Ambarawa.

    "Ada beberapa catatan untuk menjadi perhatian khusus dalam pembangunan zona integritas menuju WBK dan ini merupakan pekerjaan rutin setiap tahun dan apa saja yang diminta oleh Kantor Wilayah terkait data dukung untuk segera di tindak lanjuti, " papar Kalapas Ambarawa Agus Heryanto. 

    Lebih lanjut, selain itu Kalapas Ambarawa Agus Heryanto menyampaikan ucapan terimakasih kepada seluruh jajaran baik pengamanan maupun administratif atas pelaksanaan tugas di Tahun 2022 yang berjalan baik dan lancar, untuk Tahun 2023 ini agar lebih ditingkatkan lagi untuk kinerjanya sesuai arahan dan petunjuk pimpinan.

    "Lakukan yang terbaik untuk Institusi, berikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat dan selesaikan tugas secepatnya dan akuntabel sesuai SOP dan Peraturan perundang-undangan yang berlaku dan yang paling utama jaga kesehatan serta implementasikan 6 area perubahan untuk mewujudkannya Lapas Ambarawa serius menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dalam pembangunan zona integritas, " jelasnya.

    (LASAMBAWA)

    jawa tengah semarang ambarawa lapas ambarawa berita dan informasi lapas ambarawa terkini dan terbaru kemenkumham jateng
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    HUT Satpam Ke-42  Kapolres Semarang AKBP...

    Artikel Berikutnya

    Lapas Ambarawa Terima Kunjungan GERAM Jawa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    WBP Lapas Semarang Terima Sertifikat dari BBPVP dan dinyatakan Kompeten dalam Pelatihan Basic Barista
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal

    Ikuti Kami